Berita

PENERIMAAN MAHASISWA BARU 2023 JALUR PROGRAM REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU (RPL)

Program Studi Ilmu al Qur’an dan Tafsir (IQT) menyelenggarakan Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL), yaitu pengakuan atas Capaian Pembelajaran seseorang yang diperoleh dari pendidikan formal atau non formal atau pengakuan pengalaman kerja ke dalam pendidikan formal dimulai sejak tahun 2021 sampai sekarang ini. Program RPL Prodi IQT menerapkan RPL Tipe A, pengakuan hasil pembelajaran dan/atau pengalaman

PENERIMAAN MAHASISWA BARU 2023 JALUR PROGRAM REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU (RPL) Read More »

IQT UMS Menerima Kunjungan STIQSI Lamongan

Program Studi Ilmu Al-Quran dan Tafsir Universitas Muhammadiyah Surakarta (IQT UMS) menerima kunjungan dari Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur’an dan Sains Al Ishlah (STIQSI) Lamongan, di Kampus 1 UMS, Surakarta. Dalam pertemuan tersebut, STIQSI Lamongan menyampaikan bahwa kunjungan ini merupakan sebagai Kunjungan Kerja Lapangan (KKL) sekaligus penandatanganan kerja sama antara IQT UMS dan STIQSI Lamongan. (06/07/2023).

IQT UMS Menerima Kunjungan STIQSI Lamongan Read More »

Kolaborasi Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS dengan Kulliyah al-`Ulūm al-Islāmiyah, Al-Madinah International University (MEDIU)

Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir melakukan kunjungan Kerjasama Internasional dalam bidang penelitian, pengabdian dan kemahasiswaan dengan Kulliyah al-`Ulūm al-Islāmiyah, Al-Madinah International University (MEDIU) di Kampus MEDIU Jalan 2/125e, Taman Desa Petaling, Kuala Lumpur, MALAYSIA, pada 15 Juni 2023. Kunjungan dimulai dengan sambutan Rektor MEDIU, Dr. Abdullah Saad A. Alarefi, yang menyambut baik kedatangan peserta kunjungan

Kolaborasi Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS dengan Kulliyah al-`Ulūm al-Islāmiyah, Al-Madinah International University (MEDIU) Read More »

Benchmarking Penjaminan Mutu dan Penguatan Laboratorium Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM)

Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir melakukan benchmarking  penjaminan mutu dan penguatan laboratorium Al-Qur’an dan Tafsir ke Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) di Kampus Gombok, Kuala Lumpur, MALAYSIA, pada 16 Juni 2023. Kunjungan benchmarking ini dilakukan dengan mengunjungi tiga laboratorium FPQS, yaitu: Hadith Lab., Braille Lab., dan Tarannum Lab. Di

Benchmarking Penjaminan Mutu dan Penguatan Laboratorium Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) Read More »

Kunjungan Kerjasama Internasional Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke The Department of Qur’an and Sunnah Studies (RKQS), International Islamic University Malaysia (IIUM)

Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir melakukan kunjungan Kerjasama Internasional dalam bidang penelitian, pengabdian dan kemahasiswaan dengan The Department of Qur’an and Sunnah Studies (RKQS), International Islamic University Malaysia (IIUM) di Kampus Gombok, Kuala Lumpur, MALAYSIA, pada 16 Juni 2023. Kunjungan Kerjasama ini dimulai berfoto bersama dan tukar cinderamata antara Dekan Fakultas Agama Islam, UMS, Dr.

Kunjungan Kerjasama Internasional Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke The Department of Qur’an and Sunnah Studies (RKQS), International Islamic University Malaysia (IIUM) Read More »

Kunjungan Kerjasama Penelitian, Publikasi dan Kemahasiswaan Internasional Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM)

Kunjungan Kerjasama Penelitian, Publikasi dan Kemahasiswaan Internasional Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir melakukan kunjungan internasional dalam rangka mempererat dan mendetailkan Kerjasama internasional dengan Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) di Bandar

Kunjungan Kerjasama Penelitian, Publikasi dan Kemahasiswaan Internasional Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IQT), UMS ke Fakulti Pengajian Quran dan Sunah (FPQS), Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) Read More »