Author name: admin

PERSIAPAN PERKULIAHAN SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Memperhatikan Surat Edaran dari Biro Administrasi Akademik (BAA) nomor 007/A.4-II/BAA/I/2020 tertanggal 27 Januari 2020 tentang Persiapan perkuliahan Semester Genap Akademik 2019/2020, maka kepada seluruh mahasiswa segera melakukan registrasi dan mengisi KRS secara mandiri sebagaimana dalam surat edaran tersebut. Semikian harap diperhatikan. mas_Ant.

PERSIAPAN PERKULIAHAN SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020 Read More »

PEDOMAN PERHITUNGAN BEBAN KERJA DOSEN

  Memperhatikan Lampiran surat dari Kopertais Wilayah X Jawa Tengah Nomor 007/Kop.Wil.X/PP.00.9/I/2020 tertanggal 13 Januari 2020, jadwal pengisian Pelaporan online Beban Kinerja Dosen Tersertifikasi semester gasal tahun akademik 2019/2020 adalah 23 Januari s/d 7 Pebruari 2020, melalui laman bkd.kopertais10.walisongo.ac.id Adapun Pedoman Perhitungan Beban Kerja Dosen didasarkan pada KEPUTUSAN KOORDINATOR KOPERTAIS WILAYAH X JAWA TENGAH NOMOR: 014 TAHUN

PEDOMAN PERHITUNGAN BEBAN KERJA DOSEN Read More »

PENGISIAN LBKD SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Memperhatikan Lampiran surat dari Kopertais Wilayah X Jawa Tengah Nomor 007/Kop.Wil.X/PP.00.9/I/2020 tertanggal 13 Januari 2020, jadwal pengisian Pelaporan online Beban Kinerja Dosen Tersertifikasi semester gasal tahun akademik 2019/2020 adalah sebagai berikut: NO TANGGAL KEGIATAN KETERANGAN 1 21 Januari 2020 Refreshment BKD Semester Gasal 2019/2020, pengumpulan dokumen syarat pencairan tunjangan profesi tahun 2019 Dosen penerima sertifikat pendidik

PENGISIAN LBKD SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2019/2020 Read More »

PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) BAGI MAHASISWA SEMESTER II

Memperhatikan Surat Edaran dari Wakil Rektor I Nomor 46/A.2-II/SR/I/2020 tertanggal 15 Januari 2020 tentang Pelaksanaan Pengisian Kartu Rencana Studi (KRS) bagi mahasiswa semester II dan untuk mempermudah identifikasi mahasiswa yang aktif dan pelaporan ke sistem Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PD DIKTI), maka pengisian KRS bagi mahasiswa semester II dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut: Pengambilan KRS

PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) BAGI MAHASISWA SEMESTER II Read More »

SELAMAT JALAN BUYA YUNAHAR ILYAS

Keluarga besar Program studi Ilmu al-Quran dan Tafsir Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta Menyampaikan Bela sungkawa sedalam-dalamnya atas telah dipanggil keharibaan Allah s.w.t: BUYA Prof. Dr. YUNAHAR ILAYAS, Lc. Semoga Allah s.w.t. mengampuni segala khilaf dan menerima amal shaleh dan memberi tempat terbaik disisi-Nya, jannatun Na’im, aamiin.

SELAMAT JALAN BUYA YUNAHAR ILYAS Read More »

The 11th 2020 URECOL

University Reasearch Collocuium (URECOL) ke-11 tahun 2020 Digelar di Univeritas Aisyiyah Yogyakarta Bidang: Mipa dan Kesehatan Pendidikan dan Agama Sosial-Humaniora dan Ekonomi Sains dan Teknologi Lingkungan dan Kebencanaan Mahasiswa (Student Paper Presentation) Ketentuan: Pendaftaran: 25 Nopember 2019 – 25 Januari 2020 Batas akhir pengumpulan full paper: 27 Januari 2020 Batas akhir registrasi (pembayaran): 17 Pebruari

The 11th 2020 URECOL Read More »

VIA DAN DIAH, LULUSAN PRODI IQT KE-25 DAN 26

  Nama lengkapnya Via Susanti (Via) dan Diah Nurmini (Diah). Keduanya mahasiswa angkatan 2016. Dalam tujuh semester minus empat hari, mereka berhasil menyelesaikan studi di prodi Ilmu al-Quran dan Tafsir FAI UMS. Pada hari Jum’at, 27 Desember 2019, mereka berhasil mempertahankan Skripsi mereka di hadapan dewan munaqasah. Via, dengan judul skripsi Model Kepemimpinan Bilqis dalam

VIA DAN DIAH, LULUSAN PRODI IQT KE-25 DAN 26 Read More »

ZAENAB, MAHASISWA PRODI IQT UMS ASAL SINGAPURA

Namanya singkat, Zaenab. Gadis Singapura kelahiran 27 Oktober 1996 adalah anak pertama dari tiga bersaudara dari pasangan ibu Supina dan bapak Mohd Thoha. Zaenab resmi menjadi mahasiswa Prodi Ilmu al-Quran dan Tafsir (IQT) Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) tahun 2015. Di bawah bimbingan Drs. Suharjianto, M.Ag., Zaenab berhasil menyelesaikan skripsinya yang berjudul

ZAENAB, MAHASISWA PRODI IQT UMS ASAL SINGAPURA Read More »